Saksikan, Dadang Naser akan Menyembelih Hewan Kurban Sendiri

Sabtu, 10 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Intiwarta

Foto: Intiwarta

DARA | BANDUNG – Bupati Bandung, Dadang Naser, akan menyembelih sendiri hewan kurban di halaman masjid Al Fathu, Minggu besok (11/8/2019).

Idul Adha tahun ini, Pemkab Bandung menyerahkan dua ekor sapi kurban ke Pengurus DKM Al Fathu dengan bobot 8 kintal per ekor. Taksiran cukup untuk 750 mustahik.

Lalau, benarkah bupati akan menyembelih sendiri hewan kurban itu? Lihat saja besok, yang jelas kata Pengurus DKM Al Fattu, Asep Saepuloh, penyembelihan pertama akan dilakukan bupati.

Asep Saepuloh juga mengatakan, setelah penyembelihan akan dilakukan pemeriksaan daging kurban oleh Bidang Kesehatan Hewan Dinas Pertanian Kabupaten Bandung untuk mencegah terjadinya hal yang tak diinginkan.

“Pemeriksaan dilakukan agar tidak terjadi seperti Idul Adha tahun 2018 kemarin. Ditemukan ada cacing Fasciola Hepatica atau disebut juga Cacing Hati di hewan kurban. Jelas itu tidak bisa diberikan karena bisa mengakibatkan muzaki sakit,” ujarnya.***

Wartawan: Fattah

Editor: denkur

 

Berita Terkait

RSUD Lembang Rawat Pasien Pria tidak Beridentitas Tergeletak di Pasar Panorama
Resmikan Logo Asia Afrika Youth Forum 2025, Wali Kota Bangga Karya Anak Muda Bandung
Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 20 April 2025 - 02:47 WIB

RSUD Lembang Rawat Pasien Pria tidak Beridentitas Tergeletak di Pasar Panorama

Sabtu, 19 April 2025 - 05:03 WIB

Resmikan Logo Asia Afrika Youth Forum 2025, Wali Kota Bangga Karya Anak Muda Bandung

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Berita Terbaru