Home / Ads

Santri harus Menjadi Duta Perdamaian Dunia

Selasa, 22 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Suasana hari santri di Kota Sukabumi. Santri harus menjadi Duta Perdamaian Dunia. Foto: dara.co.id/ Riri

Suasana hari santri di Kota Sukabumi. Santri harus menjadi Duta Perdamaian Dunia. Foto: dara.co.id/ Riri

Seuai dengan tema peringatan HSN 2019, santri harus menjadi Duta Perdamain Dunia. Santri sangat berperan besar baik dalam merebut, mempertahankan maupun dalam mengisi kemerdekaan Indonesia.

 

 

DARA | SUKABUMI – Sesuai dengan tema Santri Indonesia untuk Perdamaian Dunia,  peringatan Hari Santri Nasional (HSN) 2019 mengokohkan para santri agar sebagai Duta Perdamaian Dunia.

Semangatnya, santri merupakan duta-duta perdamaian, baik tingkat lokal maupun nasional. “Momen ini,  meneguhkan dan mengokohkan para santri agar menjadi duta-duta perdamaian, sesuai dengan tema yang diusung,  yaitu Santri Indonesia untuk Perdamaian Dunia, ” ujar Wali Kota Sukabumi, Jawa Barat, Achmad Fahmi, seusai upacara HSN kepada wartawan, Selasa (22/10/2019).

Bentuknya, menurut dia, santri harus mampu menyampaikan pesan kepada masyarakat sesuai ajaran agama yang mengajarkan perdamaian dan kearifan. “Pemerintah daerah sangat mendukung melaui berbagai program baik untuk madrasah, majlis ta’lim maupun pasantren,” katanya.

Sementara itu, Kepala Kementerian Agama Kota Sukabumi, Chalik Mawardi, menuturkan, HSN merupakan penghargaan negara kepada para santri diperkuat. Penghargaan ini dengan Surat Keputusan Presiden No. 22 tahun 2015.

“Penghargaan dan pengakuan kepada santr yang dulu kurang mendapat perhatian pemerintah,” ujarnya.

Melihat masa lalu, lanjut Chalik,  para santri sangat berperan besar baik dalam merebut, mempertahankan maupun dalam mengisi kemerdekaan Indonesia. “Santri juga diakui, berperan dalam menghadapi berbagai rongrongan dan tantangan dari upaya perpecahan NKRI,” katanya.

Peringatan HSN 2019 tingkat Kot Sukabumi, diikuti ribuan santri dari berbagai wilayah, di Lapang Merdeka Kota Sukabumi.***

Wartawan: Riri Satiri | Editor: Ayi Kusmawan

Berita Terkait

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga
Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X
“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe
Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин
“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202
Mostbet Přihlášení ️ Mostbet Subscription Na Oficiálních Stránkác
hello world
Citranatal 90 Dha Info
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 13 November 2024 - 10:12 WIB

FGD Evaluasi Sampah Citarum, Mitigasi Harus dari Level Rumatangga

Rabu, 23 Oktober 2024 - 13:44 WIB

Simak Nih, 16 Artis dalam Pembagian Komisi AKD DPR RI, Ahmad Dhani dan Once di Komisi X

Rabu, 2 Oktober 2024 - 22:19 WIB

“свободное Зеркало Мостбет и Сегодня Актуальный Доступ К Сайту Mosbe

Rabu, 2 Oktober 2024 - 17:43 WIB

Mostbet Online Мостбет Официальный Сайт Букмекерской Компании И Казин

Rabu, 2 Oktober 2024 - 15:47 WIB

“Greatest Online Casino Down Under » Au Actual Money Casinos 202

Berita Terbaru

NASIONAL

HPN di Riau, 500 Lebih Wartawan Telah Mendaftar

Senin, 20 Jan 2025 - 19:26 WIB