Sejak Selasa Lalu, Nenek Ipah Hilang di Hutan Pisitan

Minggu, 19 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Purwanda

Foto: Purwanda

Seorang nenek sebatang kara dikabarkan hilang setelah ia membetulkan air di hutan Pisitan. Personel TNI dan polisi beserta warga kini sedang menysuri kebardaan Nenek tersebut.


DARA | CIANJUR – Nenek itu bernama Ipah, berusia 67 tahun. Ia hidup sebatangkara di Kampung Pisitan RT 020/006, Desa/Kecamatan Campakamulya, Kabupaten Cianjur, Jawa Barat.

Nenek itu hingga kini belum kembali ke rumahnya sejak ia membetulkan saluran air di hutan Pisitan, Selasa lalu 14 Januari 2020. Personel TNI/Polri, perangkat desa dibantu warga hingga saat ini masih melakukan pencarian.

Berdasarkan informasi yang dihimpun, Nenek Ipah terakhir kali terlihat Selasa (14/1/2020), sekitar pukul 14.00 WIB. Saat itu, nek Ipah memberitahukan tetangganya hendak membetulkan saluran air yang ada di sekitar hutan Pisitan. Namun, sejak itu tidak kembali lagi.

“Saksi lalu memberitahukan ke perangkat desa setempat untuk kemudian laporan diteruskan ke polisi,” kata Kapolsek Campaka, AKP Tio, kepada wartawan, Minggu (19/1/2020).

AKP Tio mengatakan, dari keterangan saksi-saksi, Nenek Ipah sudah pikun, sehingga diduga lupa jalan pulang ke rumah. “Diduga salah jalan, malah menuju kawasan hutan Sukanagara blok Hanjawar Timur,” ujarnya seraya menambahkan, upaya pencarian dilakukan sejak dinyatakan hilang dengan menyisir perkampungan dan masuk ke dalam hutan. Namun, sejauh ini, upaya pencarian belum membuahkan hasil.

“Kita akan terus berupaya mencarinya setiap hari, dan kordinasi dengan pihak-pihak terkait,” tandasnya.***

Wartawan: Purwanda | Editor: denkur

 

Berita Terkait

Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat
Sekilas Mengenal Golok Cisaat Sukabumi
Bhakti Sosial, Polres Sukabumi Gelar Operasi Katarak Gratis
Penambang Ilegal di Subang Bandel, Pj. Bupati Gandeng Sekda Jabar Tinjau Lokasi
Seorang Perempuan Tewas di Pematang Sawah, Mulutnya Berdarah, Celana Korban Robek
BIJB Siap Layani Jamaah Haji Jabar tahun 2025, Dedi Taufik : Kuantitas Ditambah
Pengurusan PBG Kurang dari 3 Jam Diterapkan di 27 Kabupaten/Kota se-Jawa Barat
Dinilai Peduli Lingkungan, Sejumlah Perusahaan di Jabar Terima Sertifikat Biru
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 19 Januari 2025 - 21:52 WIB

Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:40 WIB

Sekilas Mengenal Golok Cisaat Sukabumi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:23 WIB

Bhakti Sosial, Polres Sukabumi Gelar Operasi Katarak Gratis

Sabtu, 18 Januari 2025 - 12:24 WIB

Penambang Ilegal di Subang Bandel, Pj. Bupati Gandeng Sekda Jabar Tinjau Lokasi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 11:30 WIB

Seorang Perempuan Tewas di Pematang Sawah, Mulutnya Berdarah, Celana Korban Robek

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

RAGAM

Mengenal Gejala dan Penanganan Gangguan Mental

Senin, 20 Jan 2025 - 09:44 WIB

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

RAGAM

Inilah Tujuh Cara Efektif Mengatasi Stres Kerja

Senin, 20 Jan 2025 - 09:32 WIB