Sejumlah Jalan di Ciemas Diaspal

Selasa, 15 Agustus 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sejumlah jalan di Ciemas diaspal. Menghabiskan anggaran Rp184.476.355, dari DPA SKPD 2023.

DARA | Jalan yang diaspal itu adalah, ruas Mareleng-Ciracap, Ciawet-Cikadal, pusat Ciracap, Pasar Ciracap, dan Ciengang-Pasirhuni.

Dikerjakan Dinas Pekerjaan Umum (PU) Kabupaten Sukabumi melalui UPTD PU Ciemas.

Kepala UPTD PU Wilayah Ciemas Dadang Koswara mengatakan pekerjaan perbaikan jalan ini merupakan pemeliharaan rutin, bukan peningkatan jalan, bukan rekontruksi jalan, juga bukan pemeliharaan berkala jalan.

“Pekerjaan masih berjalan di lapangan, belum ada progres dan menunggu laporan dari pengawas jalan,” ujarnya, selasa (15/8/2023).

Soal Mareleng-Ciracap yang rusak berat terutama di Desa Pasirpanjang, kata Dadang diharapkan masuk ke anggaran perubahan Oktober 2023.

Editor: denkur | Foto: Ist

Berita Terkait

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan
Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024
Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Elektabilitas Syakur-Putri Makin Moncer, Timses Jaga Kekompakan
Pemkab Sukabumi Raih Penghargaan sebagai Kabupaten Informatif
Soal APBD 2025, DPRD Kota Sukabumi Gelar Paripurna
Pemkab Sukabumi Buka Lowongan PPPK, Simak Ketentuan, Cara Daftar dan Jadwal Seleksi Dibawah Ini
Berita ini 11 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:48 WIB

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Jumat, 15 November 2024 - 16:40 WIB

Antusias Pemilih Pemula Berikan Dukungan untuk Helmi Budiman di Pilkada Garut 2024

Jumat, 15 November 2024 - 16:33 WIB

Bersama PT Ajaib Windu Jaya, Lapas Garut Salurkan Bantuan dan Pelatihan bagi UMKM

Jumat, 15 November 2024 - 10:33 WIB

Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak

Kamis, 14 November 2024 - 16:58 WIB

Elektabilitas Syakur-Putri Makin Moncer, Timses Jaga Kekompakan

Berita Terbaru