Sekda Sukabumi Minta Perangkat Daerah Fokus dalam Program MCP-KPK

Selasa, 19 November 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Istimewa

Foto: Istimewa

Kepala perangkat daerah diminta segera memenuhi dokumen.

DARA | Sekretaris Daerah Kabupaten Sukabumi H Ade Suryaman memimpin rapat pembahasan pemenuhan dokumen MCP-KPK RI pada Pemerintah Kabupaten Sukabumi.

Rapat berlangsung di Aula Kantor Inspektorat Kabupaten Sukabumi, Selasa, (19/11/2024).

Sekda Ade Suryaman menegaskan kepala perangkat daerah agar segera memenuhi dokumen tersebut, juga fokus dalam melaksanakan program MCP-KPK. Pasalnya, program ini memberikan manfaat yang signifikan terhadap penguatan tata kelola pemerintahan.

“Kegiatan ini rencananya akan dilaksanakan pada tanggal 21 November nanti. Oleh karena itu, saya minta pemenuhan dokumen secara menyeluruh di semua instansi,” ujar sekda.

Sementara itu, Kepala Inspektorat Kabupaten Sukabumi, Komarudin, mengatakan, semua stakeholder harus kooperatif dan berkolaborasi dalam pemenuhan data dukung yang sudah ditentukan. Adapun target capaian Indeks MCP Kabupaten Sukabumi tahun 2024 minimal diangka 90.

Inspektur menjelaskan, KPK melalui MCP mendorong perbaikan tata kelola pemerintahan dan pelayanan publik daerah melalui 8 area intervensi dilengkapi dengan Indikator dan Subindikor yang dilakukan evaluasi setiap tahun.

“Saya berharap seluruh perangkat daerah agar segera memenuhi dokumen MCP KPK dalam waktu sesingkat-singkatnya,” tuturnya.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

KPU Garut Terima Tambahan dan Penggantian Surat Suara
Tinjau Kesiapan Pilkada 2024, Barnas Adjidin Ingatkan Ancaman di Tengah Cuaca Buruk
Pj Bupati Cirebon Jajaki Kerjasama dengan Pabrik Gula untuk Pengembangan Ekonomi dan Wisata Edukasi
Jelang Pilkada 2024, Pj Wali Kota Cirebon Ajak Warga Ciptakan Suasana Damai dan Kondusif
SOIna Kabupaten Garut Gelar PeSOKab 2024 Diikuti 210 Peserta
Paslon Helmi-Yudi Akhirnya Batalkan Pelaksanaan Kampanye Terbuka
Pemkab Sukabumi Jalin Kerjasama dengan IPB dan Politeknik Soal Penelitian dan Pengembangan
Ketua PCI NU Australia: Era Medsos Perlu Pemahaman Fikih Sosial
Berita ini 8 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Selasa, 19 November 2024 - 20:01 WIB

KPU Garut Terima Tambahan dan Penggantian Surat Suara

Selasa, 19 November 2024 - 19:58 WIB

Tinjau Kesiapan Pilkada 2024, Barnas Adjidin Ingatkan Ancaman di Tengah Cuaca Buruk

Selasa, 19 November 2024 - 18:43 WIB

Pj Bupati Cirebon Jajaki Kerjasama dengan Pabrik Gula untuk Pengembangan Ekonomi dan Wisata Edukasi

Selasa, 19 November 2024 - 18:37 WIB

Jelang Pilkada 2024, Pj Wali Kota Cirebon Ajak Warga Ciptakan Suasana Damai dan Kondusif

Selasa, 19 November 2024 - 18:26 WIB

Paslon Helmi-Yudi Akhirnya Batalkan Pelaksanaan Kampanye Terbuka

Berita Terbaru

Ketua KPU Kabupaten Garut, Dian Hasanudin

JABAR

KPU Garut Terima Tambahan dan Penggantian Surat Suara

Selasa, 19 Nov 2024 - 20:01 WIB