Sekilas tentang Debat Publik

Minggu, 15 November 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Djamu Kertabudi, Pakar Hukum tata Negara Universitas Nurtanio

Djamu Kertabudi, Pakar Hukum tata Negara Universitas Nurtanio

SAYA perlu memberikan apresiasi kepada KPU Kabupaten Bandung tentang debat publik kedua Paslon Bupati/Wabup Bandung yang dilaksanakan tadi malam, Sabtu (14/11/2020).


Lebih hidup dan memberikan ruang bagi Paslon untuk membuka perdebatan. Materi pertanyaan sesi I memang cukup berat bagi Paslon karena berkaitan dengan pemahaman konsep otonomi daerah, khususnya tentang hubungan pusat daerah, dan ruang bagi daerah untuk memberikan dukungan dan pembantuan kepada pusat.

Hanya kalangan tertentu saja yang memahami hal ini, sehingga jawaban dari Paslon kedodoran dan tidak nyambung.

Apabila dinilai secara kuantitatif dengan membagi angka 100, secara berurutan dapat dinilai 40,30,30.

Sebagai kata kunci hubungan pusat daerah adalah interelasi (saling berkaitan), dan interdependensi (saling ketergantungan).

Sesi selanjutnya bersifat “poblem solving” tentang persoalan yang dihadapi Kabupaten Bandung. Jawaban bervariasi dan bersifat debatable.

Semoga saja debat terakhir nanti, mungkin diselenggarakan pada waktu jadwal terakhir masa kampanye (5 Desember 2020), menampilkan debat antara figur Calon Wakil bupati.

Karena kesan publik selama ini bahwa peran Wabup saat ini hanya sekadar “ban serep” semata, dan bagaimana sikap calon Bupati mengenai hal ini.

Bravo KPU ! & Bravo Paslon Bupati/Wabup.***

Berita Terkait

Kajari Bandung Ungkap Dugaan Korupsi Dana PIP, Tiga Tersangka Ditahan
Pilkada Sehari Lagi, Waspada Cuaca Ekstrem TPS Keliling Bisa Dilakukan di Lokasi Banjir
Nyoblos Pilkada Dua Hari Lagi, Pemprov Jabar Gelar Doa Lintas Agama
Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung
Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung
Hanyut Terseret Banjir Dayeuhkolot, Keberadaan Julaeha Masih Misteri
BNPB Imbau Masyarakat Waspadai Bencana Hidrometeorologi
Lima Contoh Ucapan Hari Guru Nasional
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 09:51 WIB

Kajari Bandung Ungkap Dugaan Korupsi Dana PIP, Tiga Tersangka Ditahan

Selasa, 26 November 2024 - 09:37 WIB

Pilkada Sehari Lagi, Waspada Cuaca Ekstrem TPS Keliling Bisa Dilakukan di Lokasi Banjir

Senin, 25 November 2024 - 19:36 WIB

Nyoblos Pilkada Dua Hari Lagi, Pemprov Jabar Gelar Doa Lintas Agama

Senin, 25 November 2024 - 19:21 WIB

Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung

Senin, 25 November 2024 - 18:38 WIB

Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung

Berita Terbaru

Sekretaris Daerah Kabupaten Bandung Cakra Amiyana meresmikan Gedung A Sekretariat Daerah (Setda) hasil renovasi bangunan dan interior Gedung Setda, di Komplek Perkantoran Pemkab Bandung, Soreang, Senin (25/11/2024).(Foto: humas)

BANDUNG UPDATE

Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M

Selasa, 26 Nov 2024 - 10:15 WIB

Foto: miga/dara.co.id

BANDUNG UPDATE

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:44 WIB

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 Nov 2024 - 05:40 WIB