Selama Wabah Corona, 12 Dokter Meninggal Dunia

Rabu, 1 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto: CNNIndonesia)

Ilustrasi (Foto: CNNIndonesia)

Dokter-dokter berjatuhan akibat corona. Hingga hari ini, Ikatan Dokter Indonesia (IDI) menyatakan sudah 12 dokter yang positif corona lalu meninggal dunia.


DARA | JAKARTA – Dari 12 dokter yang meninggal, 11 karena terjangkit corona dan seorang lagi akibat kelelahan setelah merawat pasien corona. Demikian dikatakan Humas Pengurus Besar Ikatan Dokter Indonesia (PB IDI), Abdul Halik Malik seperti dikutip dari detikcom, Rabu (1/4/2020).

Hari ini, kata Abdul Malik, ada dua dokter yang meninggal yaitu dr H Efrizal Syamsudin selaku Direktur RSUD Prabumulih dan dr Ratih Purwarini, Direktur RS Duta Indah Jakarta Utara.

“dr Efrizal sempat dirawat dengan status PDP dan sudah sempat di tes swab. Tapi, ia meninggal sebelum hasil tesnya keluar. Terakhir info dari IDI wilayah setempat, hasil tes swabnya positif COVID-19,” ujar Abdul Malik.

Lalu, dr Ratih dirawat sejak hari Sabtu (28/3/2020). Mulai demam hari Jumat (20/3), batuk-batuk, diare dan muntah-muntah. Senin, Kamis (26/3) desaturasi. Sabtu, intubasi tapi kesulitan untuk mendapatkan ventilator dan tidak tertolong.***

Sumber: detikcom

Berita Terkait

110 Juta Orang di Prediksi Mudik Akhir Tahun, Kapolri : Amankan Sebaik-baiknya
InspiraFest: 3000 Peserta, 4 Generasi, 3 Pilar Kepemimpinan, untuk 1 Visi menuju Indonesia Emas
Pembangunan Infrastruktur untuk Menekan Biaya Logistik; Progress Pembangunan Tol Probolinggo – Banyuwangi yang Digarap PTPP
KCCI Berpesta Kimchi bersama SMK Pujangga
Hari Ibu, Wirawati Catur Panca dan Kementerian PPPA Kunjungi Enam Tokoh Pejuang Perempuan
LaNyalla Mahmud Mattalitti: Permintaan Presiden Agar Parpol Ubah Sistem Pemilu Layak Didukung
Prabowo Sebut Pilkada Mahal, Sultan: Sistem Politik Kita Perlu Disempurnakan
Wujudkan Ketertiban Berkendara bagi Anak Muda, Maxim Gelar Seminar Safety Riding
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 16 Desember 2024 - 18:10 WIB

110 Juta Orang di Prediksi Mudik Akhir Tahun, Kapolri : Amankan Sebaik-baiknya

Sabtu, 14 Desember 2024 - 17:50 WIB

InspiraFest: 3000 Peserta, 4 Generasi, 3 Pilar Kepemimpinan, untuk 1 Visi menuju Indonesia Emas

Sabtu, 14 Desember 2024 - 11:14 WIB

Pembangunan Infrastruktur untuk Menekan Biaya Logistik; Progress Pembangunan Tol Probolinggo – Banyuwangi yang Digarap PTPP

Sabtu, 14 Desember 2024 - 11:05 WIB

KCCI Berpesta Kimchi bersama SMK Pujangga

Sabtu, 14 Desember 2024 - 10:09 WIB

Hari Ibu, Wirawati Catur Panca dan Kementerian PPPA Kunjungi Enam Tokoh Pejuang Perempuan

Berita Terbaru

Kepala Dimas Pariwisata dan Kebudayaan (Disparbud) KBB, Panji Hernawan

BANDUNG UPDATE

Nataru, Wisatawan Bandung Barat Diprediksi Naik Sekitar 15 Persen

Senin, 16 Des 2024 - 16:16 WIB