Selesaikan Soal Ternak Puyuh, Kapolsek Wanaraja Pertemukan Pemilik Peternakan dengan Warga

Selasa, 10 Desember 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polsek Wanaraja bersama unsur Forkopimcam Wanaraja gelar mediasi antara pemilik peternakan burung puyuh dan warga masyarakat sekitar peternakan di Aula Desa Wanasari, Kecamatan Wanaraja, Kabupaten Garut, Selasa (10/12/2024(Foto: Ist)

Polsek Wanaraja bersama unsur Forkopimcam Wanaraja gelar mediasi antara pemilik peternakan burung puyuh dan warga masyarakat sekitar peternakan di Aula Desa Wanasari, Kecamatan Wanaraja, Kabupaten Garut, Selasa (10/12/2024(Foto: Ist)

Cari solusi, Kapolsek Wanaraja mediasi pertemuan antara pemilik ternak burung puyuh dengan warga.

DARA | Mediasi dilakukan untuk mencari solusi atas permasalahan yang dihadapi kedua pihak.

Berlangsung di Aula Desa Wanasari, Kecamatan Wanaraja, Kabupaten Garut, Selasa (10/12/2024).

Kapolsek Wanaraja, AKP Abusono, berharap melalui mediasi ini kedua pihak bersepakat dan berkomitmen menjaga lingkungan yang sehat tanpa mengesampingkan keberlangsungan usaha.

Kapolsek menekankan pentingnya pendekatan berbasis musyawarah dan mufakat dalam menyelesaikan permasalahan yang terjadi di tengah masyarakat.

Hasil musyawarah tadi, lanjut kapolsek, pemilik peternakan menyatakan siap untuk melakukan perbaikan, termasuk pengelolaan limbah.

“Perbaikan akan dilakukan bertahap dan hasil kesepakatan diberikan waktu selama tiga bulan ke depan,” ujar kapolsek.

Sebelumnya, masyarakat di sekitar ternak burung puyuh mengeluhkan aroma bau yang datang dari kandang burung, sehingga warga memprotes dan meminta pemilik peternakan menjaga lingkungan serta menerapkan langkah-langkah agar aroma bau tak sedap itu tidak menyebar ke pemukiman.***

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Rencana Kerja Pemkab Cirebon Tahun 2026 Fokus pada Isu Strategis
Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat
Sekilas Mengenal Golok Cisaat Sukabumi
Bhakti Sosial, Polres Sukabumi Gelar Operasi Katarak Gratis
Penambang Ilegal di Subang Bandel, Pj. Bupati Gandeng Sekda Jabar Tinjau Lokasi
Seorang Perempuan Tewas di Pematang Sawah, Mulutnya Berdarah, Celana Korban Robek
BIJB Siap Layani Jamaah Haji Jabar tahun 2025, Dedi Taufik : Kuantitas Ditambah
Pengurusan PBG Kurang dari 3 Jam Diterapkan di 27 Kabupaten/Kota se-Jawa Barat
Berita ini 24 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 20 Januari 2025 - 15:55 WIB

Rencana Kerja Pemkab Cirebon Tahun 2026 Fokus pada Isu Strategis

Minggu, 19 Januari 2025 - 21:52 WIB

Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:40 WIB

Sekilas Mengenal Golok Cisaat Sukabumi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:23 WIB

Bhakti Sosial, Polres Sukabumi Gelar Operasi Katarak Gratis

Sabtu, 18 Januari 2025 - 12:24 WIB

Penambang Ilegal di Subang Bandel, Pj. Bupati Gandeng Sekda Jabar Tinjau Lokasi

Berita Terbaru

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

RAGAM

Mengenal Gejala dan Penanganan Gangguan Mental

Senin, 20 Jan 2025 - 09:44 WIB

Ilustrasi (Foto: Kemenkes)

RAGAM

Inilah Tujuh Cara Efektif Mengatasi Stres Kerja

Senin, 20 Jan 2025 - 09:32 WIB