Seorang Pria Ditemukan Tewas Gantung Diri di Rumahnya

Rabu, 14 Agustus 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Petugas menunjukan lokasi korban bunuh diri di rumahnya, Perum Muara Sanding Regency, Kelurahan Muara Sanding, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut(Foto: Istimewa)

Petugas menunjukan lokasi korban bunuh diri di rumahnya, Perum Muara Sanding Regency, Kelurahan Muara Sanding, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut(Foto: Istimewa)

Seorang pria ditemukan tewas dalam kondisi gantung diri di rumahnya, Perum Muara Sanding Regency, Kelurahan Muara Sanding, Kecamatan Garut Kota, Kabupaten Garut.

DARA | Kapolsek Garut Kota, AKP Zainuri, mengatakan korban diketahui berinisial MM (47). Saat ditemukan, korban dalam kondisi tergantung di ruang tengah rumahnya dengan menggunakan tali tambang yang diikatkan pada tangga rumah.

“Kejadiannya pada Selasa 13 Agustus kemarin. Korban pertama kali ditemukan oleh saksi yang juga karyawannya bernama fajar,” ujarnya, Rabu (14/8/2024).

Menurut Zainuri, berdasarkan keterangan saksi sebelum kejadian, saksi disuruh oleh korban untuk pergi berbelanja ke warung. Ketika kembali sekitar pukul 17.15 WIB, saksi menemukan korban dalam kondisi tergantung di ruang tengah rumah.

“Dari hasil olah TKP dan pemeriksaan medis, bahwa korban sudah dalam keadaan meninggal dunia tanpa ditemukan luka-luka pada tubuhnya,” ucapnya.

Zainuri menduga, korban sengaja melakukan bunuh diri karena menderita penyakit kanker usus, dan sebelumnya ia juga pernah menyampaikan niat untuk mengakhiri hidupnya.

“Pihak keluarga menolak untuk di lakukan Outopsi dan menganggap kejadian ini adalah takdir dari Tuhan Yang Maha Esa,” katanya.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat
Sekilas Mengenal Golok Cisaat Sukabumi
Bhakti Sosial, Polres Sukabumi Gelar Operasi Katarak Gratis
Penambang Ilegal di Subang Bandel, Pj. Bupati Gandeng Sekda Jabar Tinjau Lokasi
Seorang Perempuan Tewas di Pematang Sawah, Mulutnya Berdarah, Celana Korban Robek
BIJB Siap Layani Jamaah Haji Jabar tahun 2025, Dedi Taufik : Kuantitas Ditambah
Pengurusan PBG Kurang dari 3 Jam Diterapkan di 27 Kabupaten/Kota se-Jawa Barat
Dinilai Peduli Lingkungan, Sejumlah Perusahaan di Jabar Terima Sertifikat Biru
Berita ini 709 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 19 Januari 2025 - 21:52 WIB

Banjir Bandang Sungai Cipager Cirebon, DBMPR Jabar Tetapkan Tanggap Darurat

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:40 WIB

Sekilas Mengenal Golok Cisaat Sukabumi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 22:23 WIB

Bhakti Sosial, Polres Sukabumi Gelar Operasi Katarak Gratis

Sabtu, 18 Januari 2025 - 12:24 WIB

Penambang Ilegal di Subang Bandel, Pj. Bupati Gandeng Sekda Jabar Tinjau Lokasi

Sabtu, 18 Januari 2025 - 11:30 WIB

Seorang Perempuan Tewas di Pematang Sawah, Mulutnya Berdarah, Celana Korban Robek

Berita Terbaru