Seperti Ini Aksi PKS Menolak Kenaikan Harga BBM

Rabu, 7 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Sukabumi melalui Fraksinya di DPRD menolak kenaikan Harga BBM (Bahan Bakar Minyak) bersubsidi. (Foto: dian/dara.co.id)

Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Sukabumi melalui Fraksinya di DPRD menolak kenaikan Harga BBM (Bahan Bakar Minyak) bersubsidi. (Foto: dian/dara.co.id)

Sodikin beralasan, kalau kebijakan menaikkan BBM Bersubsidi dirasa tidak tepat dimana masyarakat masih berjuang dalam pemulihan ekonomi.


DARA- Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Sukabumi melalui Fraksinya di DPRD menolak kenaikan Harga BBM (Bahan Bakar Minyak) bersubsidi.

Hal tersebut dilakukan di tengah Rapat Paripurna DPRD Kabupaten Sukabumi ke-22 dalam rangka penyampaian pandangan umum Fraksi Atas Nota Pengantar Bupati mengenai Raperda tentang Perubahan APBD tahun anggaran 2022 di Gedung DPRD Palabuhanratu, Selasa (6/9/2022).

 


Wakil Ketua DPRD Kabupaten Sukabumi dari partai PKS, Sodikin membentangkan poster bertuliskan menolak kenaikan harga BBM bersubsidi. (Foto: dian/dara.co.id)

Aksi poster yang berisikan tulisan ” PKS Menolak Kenaikan Harga BBM Bersubsidi” diikuti semua anggota fraksi PKS termasuk Ketua Fraksi Amran Munawar dan Wakil Ketua DPRD yang sekaligus Ketua DPD PKS Kabupaten Sukabumi, Sodikin.

Sodikin beralasan, kalau kebijakan menaikkan BBM Bersubsidi dirasa tidak tepat dimana masyarakat masih berjuang dalam pemulihan ekonomi.

“Kenaikan BBM ini akan berdampak pada kenaikan harga barang barang termasuk Sembako yang pada akhirny bisa memicu inflasi,” ucap Sodikin kepada dara.co.id.

 

Editoe: Maji

 

Berita Terkait

Darurat saat Mudik, Klik Saja Hotline Mudik 110
Tadarus Pemikiran Islam: Menghidupkan Pemikiran Islam Transformatif
Penurunan Penghasilan Pengaruhi Pola Belanja Masyarakat saat Lebaran
Tak Hanya ASN, Pekerja Swasta Juga Dapat THR, Segini Besarannya
Jelang Mudik, Inilah Instruksi Mendagri untuk Kepala Daerah
Permudah Distribusi Penumpang, Pemerintah Luncurkan Platform Terpadu Mudik Gratis Nusantara Hub
Webinar Universitas Paramadina: Menyoal Pseudo-Spiritualitas dan Budaya Korupsi di Negara Religius
Sidak Pasar Tagog Padalarang, Tim Gabungan Temukan MinyakKita Kurang Takaran
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:22 WIB

Darurat saat Mudik, Klik Saja Hotline Mudik 110

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:06 WIB

Tadarus Pemikiran Islam: Menghidupkan Pemikiran Islam Transformatif

Sabtu, 15 Maret 2025 - 14:40 WIB

Penurunan Penghasilan Pengaruhi Pola Belanja Masyarakat saat Lebaran

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:38 WIB

Tak Hanya ASN, Pekerja Swasta Juga Dapat THR, Segini Besarannya

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:28 WIB

Jelang Mudik, Inilah Instruksi Mendagri untuk Kepala Daerah

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

HEADLINE

Darurat saat Mudik, Klik Saja Hotline Mudik 110

Minggu, 16 Mar 2025 - 19:22 WIB

CEO Moxa, Lim Lizal, menyampaikan bahwa Moxa menghadirkan berbagai promo menarik di bulan Ramadan ini (Foto: Istimewa)

NASIONAL

Meriahkan Ramadan, Moxa Hadirkan Tiga Promo Spesial

Minggu, 16 Mar 2025 - 19:13 WIB

Wakil Bupati Cirebon, Agus Kurniawan Budiman (Foto: Istimewa)

JABAR

Wabup Cirebon: Zakat Fitrah tak Sekadar Kewajiban

Minggu, 16 Mar 2025 - 18:58 WIB