Serda Nursam Muliadi Jadi Warga Baru Kodim Klungkung

Selasa, 20 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Iistimewa

Foto: Iistimewa

Tradisi penerimaan warga baru kali ini berlangsung di Makodim 1610/Klungkung. Warga baru Kodim itu, adalah Serda Nursam Muliadi.


DARA | Selain penerimaan warga baru, juga pelepasan prajurit, yakni Peltu Gusti Ngurah Tista.

Tradisi penerimaan dan pelepasan warga di lingkungan Kodim itu, menurut Letkol Armen sudah menjadi suatu hal yang lumrah di Satuan militer.

Dandim menyebut, hal itu ditujukan untuk mewujudkan Satuan yang handal dan profesional.

“Ini juga sebagai upaya pembinaan Satuan,” kata Dandim, Senin (19/06/2023).

Dandim mengatakan, wisuda purna tugas merupakan suatu momen yang sangat penting dalam masa akhir pengabdian seorang prajurit, terlebih pada bangsa dan negara.

“Atas nama Komando dan pribadi, kami mengucapkan penghormata yang setinggi-tingginya,” ujarnya.

Editor: denkur

Berita Terkait

Meriahkan Ramadan, Moxa Hadirkan Tiga Promo Spesial
Tadarus Pemikiran Islam: Menghidupkan Pemikiran Islam Transformatif
Tak Hanya ASN, Pekerja Swasta Juga Dapat THR, Segini Besarannya
Jelang Mudik, Inilah Instruksi Mendagri untuk Kepala Daerah
Permudah Distribusi Penumpang, Pemerintah Luncurkan Platform Terpadu Mudik Gratis Nusantara Hub
Webinar Universitas Paramadina: Menyoal Pseudo-Spiritualitas dan Budaya Korupsi di Negara Religius
Membangun Daerah, Pemprov Jabar Bersinergi dengan TNI AD
Tamsil Linrung: Reformasi Polri Harus Menyerap Spirit Hoegeng
Berita ini 3 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:13 WIB

Meriahkan Ramadan, Moxa Hadirkan Tiga Promo Spesial

Minggu, 16 Maret 2025 - 19:06 WIB

Tadarus Pemikiran Islam: Menghidupkan Pemikiran Islam Transformatif

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:38 WIB

Tak Hanya ASN, Pekerja Swasta Juga Dapat THR, Segini Besarannya

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:28 WIB

Jelang Mudik, Inilah Instruksi Mendagri untuk Kepala Daerah

Sabtu, 15 Maret 2025 - 11:22 WIB

Permudah Distribusi Penumpang, Pemerintah Luncurkan Platform Terpadu Mudik Gratis Nusantara Hub

Berita Terbaru

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Senin 17 Maret 2025

Senin, 17 Mar 2025 - 08:25 WIB

mobil sim keliling kota Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Senin 17 Maret 2025

Senin, 17 Mar 2025 - 08:23 WIB

Thom Haye, sang profesor Timnas Garuda pede (percaya diri) menatap laga lanjutan babak ketiga Kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia melawan Australia pada 20 Maret 2025.(Foto: pssi)

HEADLINE

Thom Profesor Haye Pede Menatap Laga Tandang di Sydney

Minggu, 16 Mar 2025 - 22:12 WIB