Seringlah Bersihkan Ponsel Agar Terhindar Virus Corona

Selasa, 18 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi: liputan6.com/net

Ilustrasi: liputan6.com/net

Ternyata mengenakan masker tidak terlalu penting dalam menghindari penyebaran virus corona. Lalu apa yang lebih penting, yaitu membersihkan ponsel.


DARA | JAKARTA – Begitu kata Direktur Pelayanan Medis kementerian Kesehatan Singapura, Kenneth Mak. Menurutnya, membersihkan alat-alat yang sering disentuh adalah yang paling efektip untuk menghindari wabah virus corona.

Alat yang sering disentuh adalah ponsel. Jadi sering-seringlah membersihkan ponsel.

Sering membersihkan tangan juga sangat penting.

Lalu bagaimana dengan masker yang selama ini dikenakan orang-orang sejak munculnya wabah virus corona, kata Kenneth itu juga perlu tapi tidak terlalu penting.

“Waspadai hal-hal yang biasa Anda sentuh. Hal yang paling sering disentuh adalah ponsel Anda, jadi mengenakan masker bukanlah hal yang paling penting,” ujar Kenneth Mak. Dikutip dari suara.com, Selasa (18/2/2020).

Berbagai penelitian ilmiah telah menemukan, ponsel mengandung lebih banyak kuman daripada toilet. Itu adalah barang-barang paling kotor yang dimiliki seseorang karena seringnya orang memegang ponsel. Ditambah dengan fakta banyaknya orang membawa ponsel mereka ke toilet, di mana tempat berkumpulnya kuman, yang menyebabkan bertambah kotornya ponsel di tangan Anda.

Lebih buruk lagi, ponsel sering bersentuhan dengan hidung, dan bibir kita yang mana bagian tubuh tersebut menjadi poin kunci di mana coronavirus menginfeksi tubuh manusia.***

Editor: denkur | Sumber: suara.com

Berita Terkait

Ramela Resto Kedepankan Kuliner Indonesia, Hadir di Bandung
Ini Manfaat dan Jenis Pemeriksaan Cek Kesehatan Gratis
Pegadaian Ketuk Pintu Langit Sumsel, Wujud Peduli Kesejahteraan Masyarakat
Gejala dan Pencegahan Chikungunya
Pemberdayaan Masyarakat, Baznas Jabar Gelar Yankesling
Inilah Makna 6 Makanan dan Kebiasaan yang Hadir Saat Perayaan Tahu Baru Imlek
IWAPI DPP Pariwisata Rayakan Hari Gizi Nasional dengan Misi Sosial di Eksotika Baduy
Inilah Fakta Kekhawatiran Gen Z yang Memicu Gangguan Kesehatan Mental
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:50 WIB

Ramela Resto Kedepankan Kuliner Indonesia, Hadir di Bandung

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:51 WIB

Ini Manfaat dan Jenis Pemeriksaan Cek Kesehatan Gratis

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:43 WIB

Pegadaian Ketuk Pintu Langit Sumsel, Wujud Peduli Kesejahteraan Masyarakat

Senin, 3 Februari 2025 - 10:51 WIB

Gejala dan Pencegahan Chikungunya

Sabtu, 1 Februari 2025 - 13:39 WIB

Pemberdayaan Masyarakat, Baznas Jabar Gelar Yankesling

Berita Terbaru

NASIONAL

BPPA Pilih Sembilan Anggota Dewan Pers Periode 2025-2028

Selasa, 4 Mar 2025 - 23:04 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Begini Isi LKPJ Wali Kota Sukabumi 2024

Selasa, 4 Mar 2025 - 19:52 WIB