Setiawan Siap Menjawab Tantangan dan Arahan Gubernur Jabar

Jumat, 14 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sekda Jawa Barat, Setiawan Wangsaatmaja berjabat tangan dengan Gubernur Jabar, Ridwan Kamil saat resmi dilantik di Gedung Sate, Jalan Diponegoro, Kota Bandung, Jumat (14/2/2020).
Foto: Istimewa

Sekda Jawa Barat, Setiawan Wangsaatmaja berjabat tangan dengan Gubernur Jabar, Ridwan Kamil saat resmi dilantik di Gedung Sate, Jalan Diponegoro, Kota Bandung, Jumat (14/2/2020). Foto: Istimewa

Sekretaris Daerah (Sekda) Provinsi Jawa Barat yang baru saja dilantik, Setiawan Wangsaatmaja siap menjawab tantangan dan arahan yang diberikan oleh Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil.

DARA | BANDUNG – Dalam sambutan yang disampaikan oleh Gubernur Jabar pada acara pelantikan di Gedung Sate, Jalan Diponegoro, Kota Bandung, Jumat (14/2/2020), beberapa poin di antaranya terkait bagaimana birokrasi ini bisa melayani masyarakat dengan baik dan bagaimana penyederhanaan reformasi birokrasi bisa di jalankan di Jabar.

“Karena memang birokrasi reformasi ini, ujungnya pada pelayanan publik yang lebih baik. Itu yang diharapkan oleh pak Gubernur,” kata Setiawan.

Setiawan menilai, hal tersebut merupakan amanat yang menjadi acuan dan harus dijalankan pada masa jabatannya ke depan.

Dirinya mengajak kepada semua Organisasi Perangkat Daerah (OPD) di Jawa Barat, untuk bersama-sama mewujudkan visi dan misi Gubernur dan Wakil Gubernur, demi terwujudnya Jabar Juara Lahir Batin.

Setiawan berharap, ke depan dirinya dapat membantu kepala daerah dalam hal penyusunan kebijakan maupun koordinasi administratif untuk OPD.

“Tentu saja harapan yang paling utama bisa bersinergi satu sama lain. Jadi saya sebagai Sekda, harus punya peran bagaimana membantu kepala daerah untuk mensinergikan seluruh OPD dan lembaga lainnya di Jawa Barat,” jelasnya.***

Wartawan: Ardian Resco | Editor: Muhammad Zein

Berita Terkait

Jelang Pilkada dan Nataru, Harga Sembako di Bandung Barat Relatif Aman
Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M
Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024
Bupati Dadang Supriatna Instruksikan BPBD Siaga Bencana di Kabupaten Bandung
Banjir Masih Merendam Delapan Kecamatan di Kabupaten Bandung
Kabar Gembira, Ratusan Petani Tembakau Bandung Barat Dapat BPJS Ketenagakerjaan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 15:39 WIB

Jelang Pilkada dan Nataru, Harga Sembako di Bandung Barat Relatif Aman

Selasa, 26 November 2024 - 10:15 WIB

Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M

Selasa, 26 November 2024 - 05:44 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 November 2024 - 05:40 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Selasa 26 November 2024

Selasa, 26 November 2024 - 05:38 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Selasa 26 November 2024

Berita Terbaru

BANDUNG UPDATE

Jelang Pilkada dan Nataru, Harga Sembako di Bandung Barat Relatif Aman

Selasa, 26 Nov 2024 - 15:39 WIB

NASIONAL

Demi Pilkada Aman Hindari Hoax dan Ujaran Kebencian

Selasa, 26 Nov 2024 - 14:03 WIB


Wakil Ketua LPSK, Mahyudin (Foto: Ist)

HEADLINE

Ajukan Perlindungan ke LPSK Jika Konflik Pilkada Mengancam Jiwa

Selasa, 26 Nov 2024 - 12:32 WIB

Sekretaris Daerah Kabupaten Bandung Cakra Amiyana meresmikan Gedung A Sekretariat Daerah (Setda) hasil renovasi bangunan dan interior Gedung Setda, di Komplek Perkantoran Pemkab Bandung, Soreang, Senin (25/11/2024).(Foto: humas)

BANDUNG UPDATE

Renovasi Gedung Setda Kabupaten Bandung Habiskan Dana Rp10 M

Selasa, 26 Nov 2024 - 10:15 WIB