Siapkan Cetak Biru Penanggulangan Bencana, Emil: Bantuan Anggaran dari Dewan

Kamis, 6 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Ardian Resco/dara.co.id

Foto: Ardian Resco/dara.co.id

Pemerintah Provinsi Jawa Barat dan pimpinan komisi serta pimpinan fraksi mengadakan KOPDAR, dengan tema memperkuat persiapan untuk menjadi provinsi tangguh bencana.


DARA | BANDUNG – Dalam kegiatan itu, Gubernur Jabar, Ridwan Kamil membahas soal cetak biru penanggulangan bencana yang akan dirilis bulan Maret.

“Jabar berbudaya tangguh bencana di dalamnya adalah cara-cara baru dalam menyikapi rutinitas bencana yang selalu hadir,”ujarnya di The Green Forest Resort, Kamis, (6/2/2020).

Salah satu cetak biru itu membentuk Receling Center (pusat-pusat kebecanaan) dimana wilayah itu disediakan gudang-gudang logistik yang selama ini masih terpusat di satu titik dan akan disebar bantuan wilayah di hari kebencanaan bisa lebih cepat.

“Kemudian juga bantuan dari dewan masalah penganggaran akan diperkuat di anggaran perubahan,” tuturnya seraya menambahkan, setiap terjadi bencana sering kali terhambat ketidaktersediaan alat-alat berat.***

Wartawan: Ardian Resco | Editor: denkur

 

 

Berita Terkait

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025
BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan
Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan
Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini
Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral
BAZNAS Jabar Hadirkan Layanan Publik dan Konsultasi ZISWAF di Acara “ Abdi Nagri Nganjang Ka Warga”
Bupati Bandung Barat, Pastikan Melanti Ribuan PPPK, Simak Penjelasan BKPSDM
Antrean di Samsat Soreang Membludak, Begini Keluhan Warga
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 17 April 2025 - 11:01 WIB

Tarif Mulai Rp5.000, LRT Jabodebek Jadi Pilihan Nyaman untuk Libur Long Weekend 18-20 April 2025

Rabu, 16 April 2025 - 19:53 WIB

BPOM RI Visitasi Santosa Hospital Bandung Central  Ikrar Sebut Rumah Sakit Ini Bisa Jadi Percontohan

Rabu, 16 April 2025 - 17:32 WIB

Wabup Bandung Barat Asep Ismail Ajak ASN Jaga Kebersihan

Rabu, 16 April 2025 - 14:32 WIB

Update Kasus Pelecehan Seksual di RSHS Bandung, KKI Cabut Izin Praktik Oknum Dokter Ini

Rabu, 16 April 2025 - 11:17 WIB

Lantik Ribuan PPPK, Bupati Jeje Ritchie Ismail Berikan Pesan Moral

Berita Terbaru