Sisa Cerita Kematian Lina Jubaedah, Perhiasan Seharga Rp2 Miliar Hilang, Benarkah?

Senin, 3 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Wrta Kota - Tribun/net

Foto: Wrta Kota - Tribun/net

Kematian Lina Jubaedah, istri komedian Sule masih menyisakan cerita. Kabar terbaru, perhiasan almarhumah seharga Rp2 miliar katanya hilang, entah kemana. 


DARA | BANDUNG – Kuasa Hukum Sule yaitu Dose Hudaya membenarkan kabar itu. “Betul (perhiasan Lina hilang),” kata Dose. Dikutip dari kompas.com, Senin (3/2/2020).

Dose juga menyebutkan, perhiasan itu kenang-kenangan dari mantan suaminya, yaitu Sule. Bernilai Rp2 miliar.

Lalu, kenapa bisa hilang? Dose enggan menjawab: “Yang tahu itu ibu dan adiknya almarhum,” ujar Dose.

Diberitakan sebelumnya, Lina Jubaedah meninggal beberapa hari lalu. Polisi sempat menyelidiki kematian istri Teddy Pardiyana itu, sebagai tindaklanjut laporan Rizky Febrian, anak sulung Lina yang melaporkan ada kejanggalan di tubuh mendiang ibunya itu.

Namun, hasil penyelidikan, polisi tidak menemukan indikasi bekas penganiayaan. Bahkan, menurut hasil autopsi disimpulkan Lina meninggal karena penyakit asma dan lambung. Murni meninggal secara wajar. Penyelidikan pun akhirnya dihentikan.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Sabtu 16 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Sabtu 16 November 2024
Diskominfotik Bandung Barat, Berikan Edukasi Tentang Proteksi Penggunaan Data Pribadi
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Prakiraan Cuaca Bandung, Jumat 15 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 15 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 15 November 2024
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 06:28 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Sabtu 16 November 2024

Jumat, 15 November 2024 - 20:50 WIB

Diskominfotik Bandung Barat, Berikan Edukasi Tentang Proteksi Penggunaan Data Pribadi

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 10:50 WIB

Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat

Jumat, 15 November 2024 - 06:06 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Jumat 15 November 2024

Berita Terbaru

Wakapolres Garut, Kompol Dhoni Ewranto, melakukan pengecekan perlengkapan personel pengamanan TPS di Mapolres Garut, Jalan Sudirman, Kecamatan Karangpawitan, Kabupaten Garut, Jumat (15/11/2024)(Foto: Ist)

JABAR

Polres Garut Gelar Apel Kesiapan Pengamanan TPS

Sabtu, 16 Nov 2024 - 09:25 WIB