Soal Pilkada Serentak 2022 dan 2024, Ridwan Kamil Bilang Begini

Selasa, 2 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil,

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil,

“Saya tak terlalu memikirkan, mau tetap normal di 2022-2023 silakan, mau serentak ditunda juga silakan. Karena urusan kepemimpinan ini takdir Tuhan, dienggak-enggak juga, kalau sudah takdirnya, akan terjadi,” katanya.


DARA| BANDUNG- Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil mengaku tidak mempersoalkan jika pemilihan kepala daerah serentak 2022 dan 2023 ditiadakan.

Sebagai kepala daerah yang habis masa jabatannya pada 2023 dan bisa mengikuti pemilihan kembali, dirinya merasa hal itu bukan persoalan meski dirinya terancam kehilangan momentum politik tersebut.

“Pilkada itu kalau untuk saya, ikut saja keputusan politik,” ujarnya, usai rapat koordinasi Komite Kebijakan Penanganan Covid-19 dan Pemulihan Ekonomi Daerah Jawa Barat, di Markas Polda Jabar, Selasa (2/2/2021).

Emil, sapaan akrabnya, mengungkap, bila selama ini peraturan menyangkut pesta demokrasi khususnya pemilihan kepala daerah selalu berubah-ubah. Dirinya merasakan perbedaan aturan saat mengikuti Pemilihan Walikota Bandung 2013 dan Pemilihan Gubernur Jabar 2018.

“Waktu (pemilihan) walikota, saya dosen ITB boleh cuti, pas pemilihan gubernur harus keluar, jadi berubah-ubah,” katanya.

Oleh karena itu, Emil enggan terlalu memikirkan hal tersebut. Terlebih, persoalan kepemimpinan sudah ditakdirkan Tuhan, sehingga dirinya mengaku tidak terlalu berupaya untuk meraihnya.

“Saya tak terlalu memikirkan, mau tetap normal di 2022-2023 silakan, mau serentak ditunda juga silakan. Karena urusan kepemimpinan ini takdir Tuhan, dienggak-enggak juga, kalau sudah takdirnya, akan terjadi,” kata mantan Wali Kota Bandung itu.***

 

Editor : Maji

Berita Terkait

Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan
Ini Status Ridwan Kamil dalam Kasus Dugaan Korupsi Iklan bjb
Isyana Sarasvati di TEDxSampoernaUniversity 2025: Musik sebagai Katalis Perubahan
Miris, Awal Tahun Kasus Kekerasan Terhadap Anak dan Perempuan di Bandung Barat Cukup Tinggi
Begini Cara Mengatasi Banjir di Dayeuhkolot
Bandung Barat Darurat Narkoba, Kesbangpol Kumpulkan Sekcam dan Sekdes
Garapan Sutradara Rosyid E Abby, “Kasidah Cinta Umar Al-Faruq” Tampil di Rumentang Siang, Catat Tanggalnya!
KPK Geledah Rumah Ridwan Kamil, Kasus Apa Yah?
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:22 WIB

Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan

Rabu, 12 Maret 2025 - 14:07 WIB

Ini Status Ridwan Kamil dalam Kasus Dugaan Korupsi Iklan bjb

Rabu, 12 Maret 2025 - 13:53 WIB

Isyana Sarasvati di TEDxSampoernaUniversity 2025: Musik sebagai Katalis Perubahan

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:33 WIB

Miris, Awal Tahun Kasus Kekerasan Terhadap Anak dan Perempuan di Bandung Barat Cukup Tinggi

Selasa, 11 Maret 2025 - 15:28 WIB

Begini Cara Mengatasi Banjir di Dayeuhkolot

Berita Terbaru

ILUSTRASI. Foto: kominfo.go.id

HEADLINE

Dugaan Korupsi di bjb, KPK Sebut Modusnya Markup Harga Iklan

Rabu, 12 Mar 2025 - 14:22 WIB

Ilustrasi: tribunnews

HEADLINE

Ini Status Ridwan Kamil dalam Kasus Dugaan Korupsi Iklan bjb

Rabu, 12 Mar 2025 - 14:07 WIB

BANDUNG UPDATE

Pokja PWI Kota Bandung Tebar Paket Buka Gratis

Rabu, 12 Mar 2025 - 11:42 WIB