Subang Lawan Corona, Serentak Gelar Rapid Test

Rabu, 8 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Deny Suhendar/dara.co.id

Foto: Deny Suhendar/dara.co.id

Pemerintah Kabupaten Subang gelar rapid test di 20 lokasi. Seribu  warga Subang Kota, seperti terlihat di Kelurahan Soklat.


DARA | SUBANG – Kepala Dinas Kesehatan Kabupaten Subang, dr. Nunung Suhaeri, mengatakan, rapid test kali ini memprioritaskan tenaga kesehatan, warga Subang yang baru kembali dari luar negeri dan dari luar kota zona merah serta dalam kota dengan gejala tertentu.

“Semua itu dilakukan serentak dan berkala sambil menunggu peralatan selanjutnya,” tutur dr. Nunung kepada awak media saat memantau pelaksanaan rapid test di Kantor Kelurahan Soklat Subang, Rabu (08/04/2020).

“Selanjutnya untuk seribu berikutnya dilakukan besok di 20 lokasi,” imbuh dr. Nunung.

Para petugas mengambil sample darah dengan mengenakan alat pelindung diri (APD) lengkap.

Kata dr. Nunung, hari ini bersamaan dengan peresmian tempat cuci tangan atau wastafel portable yang dipasang di 23 lokasi, dari hasil Corporate Social Res ponsibility (CSR) sembilan perusahaan di Subang.

Tujuannya untuk memudahkan masyarakat mencuci tangan dalam rangka mencegah penyebaran Covid-19. Peresmian dilakukan secara simbolis wastafel yang berlokasi di Masjid Agung dan Alun-alun Subang.

Dilanjutkan peninjauan lokasi posko Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Subang yang berlokasi di depan Kantor Bupati Subang.

Kendati demikian itu sangat diharapkan Bupati Subang H. Ruhimat, bahwa menutnya dengan adanya posko mempercepat informasi data tentang Covid-19 sekaligus memberikan penjelasan pencegahan Covid-19 kepa da masyarakat.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Panglima TNI Kunjungi Makodim 0607/Kota Sukabumi
Puluhan Operator SD Ikuti Bimtek yang Digelar Disdik Kabupaten Sukabumi
Dedi Mulyadi Fokus pada Infrastruktur dan Realokasi Anggaran Pembangunan Jabar
Syakur Amin Tegaskan Salah Satu Skala Prioritas dalam Kepemimpinannya adalah Peningkatan Pelayanan Publik
Dari Sertijab Bupati Sukabumi
Demul Jadi Gubernur Jabar, Karangan Bunga Ucapatan Selamat Diganti Benih Padi
Sat Lantas Polres Garut Lakukan Penindakan kepada Travel Gelap dalam Operasi Keselamatan Lodaya 2025
Inilah Lima Program Prioritas Ayep Zaki
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 10:31 WIB

Panglima TNI Kunjungi Makodim 0607/Kota Sukabumi

Jumat, 21 Februari 2025 - 21:17 WIB

Dedi Mulyadi Fokus pada Infrastruktur dan Realokasi Anggaran Pembangunan Jabar

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:38 WIB

Syakur Amin Tegaskan Salah Satu Skala Prioritas dalam Kepemimpinannya adalah Peningkatan Pelayanan Publik

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:18 WIB

Dari Sertijab Bupati Sukabumi

Jumat, 21 Februari 2025 - 10:41 WIB

Demul Jadi Gubernur Jabar, Karangan Bunga Ucapatan Selamat Diganti Benih Padi

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

JABAR

Panglima TNI Kunjungi Makodim 0607/Kota Sukabumi

Sabtu, 22 Feb 2025 - 10:31 WIB