Sungai Kalensema dan Sungai Cigadung Meluap, Pamanukan Kembali Terendam Banjir

Selasa, 16 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi banjir (Foto: Deny Suhendar/dara.co.id)

Ilustrasi banjir (Foto: Deny Suhendar/dara.co.id)

Hujan deras kembali mengguyur Pamanukan, Subang Utara. Akibatnya, sungai Kalensema dan Sungai Cigadung meluap dengan ketinggian air 20 hingga 60 cm, Selasa (16/2/2021).


DARA – Celakanya Dusun Kedung Gede Desa Mulyasari Kecamatan Pamanukan Kabupaten Subang, Jawa Barat, kembali terendam banjir.

Dikatakan Kusyanto, salah seorang warga disana, hujan deras terjadi semalaman, sehingga Sungai Kalensema dan Cigadung meluap dan banjir kembali merendam Pamanukan terutama Dusun Kedung Gede Desa Mulyasari dengan ketinggian debit air setinggi 20 hingga 60 cm.

“Saat dini hari ini yang terparah dusun Kedung Gede Desa Mulyasari terendam dengan ketinggian air mencapai sebadan orang dewasa,” kata Kusyanto kepada dara.co.id, Selasa (16/02/2021).

Warga pun segera mengamankan diri takut air kembali bertambah besar, mengungsi ke bawah jembatan layang Pamanukan.

“Kita sudah tiga hari di rumah karena air sudah surut dan kita-pun beres-beres rumah. Namun, hari ini kembali banjir, ya akhirnya kita kembali mengungsi, mencari tempat yang aman,” ujarnya.***

Foto: deny Suhendar/dara.co.id

Editor: denkur

 

Berita Terkait

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Begini Skema Permainan Indonesia Jika Kevin Diks Dimainkan Melawan Jepang
Cek Disini, Head to head Indonesia Vs Jepang, Duel Krusial di GBK Besok Malam
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Jumat, 15 November 2024 - 15:15 WIB

Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 

Jumat, 15 November 2024 - 12:49 WIB

Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda

Jumat, 15 November 2024 - 10:50 WIB

Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat

Berita Terbaru