NASIONAL | Kamis, 2 Januari 2020 - 12:52 WIB
Cuaca di Jabodetabek rata-rata diawali pada pagi berawan, siang hingga malam hujan. Meskipun sudah diprediksi, cuaca dapat sewaktu-waktu berubah karena anomali cuaca. …
BANDUNG UPDATE | Selasa, 31 Desember 2019 - 12:13 WIB
Bagi yang akan merayakan pergantian tahun baru nanti malam, hati-hati cuaca diprediksi akan buruk. Tak hanya turun hujan lebat, tapi juga akan disertai petir….
RAGAM | Jumat, 27 Desember 2019 - 16:38 WIB
Hujan gerimis dan suhu dingin seperti sekarang ini cocoknya makan apa ‘yah biar badan jadi hangat? Berikut tiga menu yang tak hanya tubuh jadi…
BANDUNG UPDATE | Jumat, 27 Desember 2019 - 16:05 WIB
Banjir melanda sejumlah pemukiman dan ruas jalan di Kota Bandung. Itu terjadi setelah sejak pukul 13.00 WIB, hujan deras menguyur kota kembang ini. Bahkan,…
JABAR | Jumat, 27 Desember 2019 - 08:33 WIB
Hujan deras mengguyur Kota Bogor, kemarin petang. Lima orang sedang berteduh, namun nahas mereka tersambar petir hingga dua orang dari mereka meninggal dunia. DARA…
BANDUNG UPDATE | Minggu, 22 Desember 2019 - 11:30 WIB
Hujan deras disertai angin kencang menumbangkan sebuah pohon dan menimpa tiang listrik. Beruntung tidak ada korban jiwa. Itu terjadi hari kemarin di sekitar Cimahi….
JABAR | Sabtu, 21 Desember 2019 - 18:50 WIB
Hujan deras disertai angin kencang menumbangkan dua pohon Mahoni ukuran besar di Jalan Raya Cugenang Cianjur. Sialnya, pohon itu menimpa satu unit mobil yang…
BANDUNG UPDATE | Kamis, 19 Desember 2019 - 17:26 WIB
Hujan lebat disertai petir dan angin kencang kembali turun di kawasan Bandung Raya. Akibat guyuran hujan itu, di sejumlah lokasi banjir Bandung Selatan, meninggikan…
BANDUNG UPDATE | Selasa, 17 Desember 2019 - 17:29 WIB
Akibat hujan deras berjam-jam, salah satu bukitan di sekitar Sungapan Soreang longsor hingga menutup akses jalan Soreang-Ciwidey. Belum diketahui ada tidaknya korban jiwa. DARA…
RAGAM | Sabtu, 14 Desember 2019 - 12:57 WIB
Hujan intensitas tinggi dan terkadang datang tiba-tiba, bisa berdampak buruk pada kesehatan. Tangkal dengan beberapa jenis makanan yang bisa menjadi pilihan menyehatkan untuk menemani…
Ads | Rabu, 11 Desember 2019 - 18:32 WIB
Hati-hati bagi para pengendara, jangan memarkir kendaraannya di bawah pohon saat terjadi angin kencang. Di Cinajur, sebuah mobil rusak tertimpa pohon menyusul hujan deras…
BANDUNG UPDATE | Rabu, 11 Desember 2019 - 15:18 WIB
Puskesmas Cihampelas Kabupaten Bandung Barat setiap hari dibanjiri pasien. Tak kurang dari 200 warga antri berobat sejak pagi. Keluhan yang diderita umumnya diare, pilek…
BANDUNG UPDATE | Selasa, 10 Desember 2019 - 20:31 WIB
Pohon bertumbangan dan genteng rumah beterbangan terbawa angin kencang saat hujan deras turun di Kecamatan Pameungpeuk. Dampak atas kejadian tersebut sore tadi ditangani Disdamkar…
NASIONAL | Selasa, 10 Desember 2019 - 20:28 WIB
Dua fenomena langit bakal terjadi di bulan Desember ini, yaitu hujan meteor geminids dan Gerhana Matahari Cincin. LAPAN memprediksi hujan meteor akan terjadi Rabu…
BANDUNG UPDATE | Sabtu, 7 Desember 2019 - 12:06 WIB
Longsor terjadi di sebagian wilayah Kecamatan Pasirjambu, Kabupaten Bandung. Peristiwa yang terjadi setelah hujan turun petang kemarin itu, mengakibatkan tertutupnya akses jalan di sana….
BANDUNG UPDATE | Kamis, 5 Desember 2019 - 15:30 WIB
Hujan deras cukup lama terjadi di sekitar Bandung. Banjir cileuncang adalah salah satu akibat yang biasanya muncul pasca hujan deras itu. Pihak terkait seharusnya…
Ads | Selasa, 26 November 2019 - 19:06 WIB
Sedikitnya lima kecamatan di Kabupaten Sukabumi diterjang hujan deras dan angin kencang. Puluhan rumah rusak dan pohon tumbang, serta longsor menimbun badan jalan. …
NASIONAL | Selasa, 26 November 2019 - 14:23 WIB
Sesosok bayi berusia lima bulan tersapu angin kencang. Ia terhempas sejauh 10 meter. Sontak peristiwa itu membuat geger warga di sana. Kini bayi itu…
NASIONAL | Sabtu, 23 November 2019 - 14:23 WIB
Meski di beberapa daerah telah turun hujan, di ratusan desa beberapa kabupaten masih tetap kekeringan. Jalan keluar menghadapi bencana ini pemerintah daerah melakukan dropping…
BANDUNG UPDATE | FOTO LEPAS | Jumat, 8 November 2019 - 17:09 WIB
BANDUNG UPDATE | Kamis, 7 November 2019 - 13:59 WIB
Sebuah tebing di Ciwaruga longsor tadi malam. Pemicunya adalah hujan lebat yang mengguyur sejak sore hari. Sementara akses jalan hanya bisa dilalui pejalan kaki….
NASIONAL | Jumat, 1 November 2019 - 12:28 WIB
Masyarakat diminta mewaspadi pancaroba tahun ini. Masa peralihan inin, anatara lain ditandai dengan angin kencang, angin puting beliung, serta perubahan suhu dan cuaca ekstrem….
BANDUNG UPDATE | Selasa, 29 Oktober 2019 - 12:58 WIB
Air hujan yang turun oertama saat memasuki musim hujan, berbahaya bagi kesehatan tubuh. Sekalipun bercampur dengan air biasa, karena dapat menyebabkan vasokonstriksi. …
Ads | Minggu, 27 Oktober 2019 - 08:57 WIB
Lama tak hujan, begitu turun hujan banjir menerjang. Ini yang terjadi di Kabupaten Cianjur. Enam rumah terendam banjir, akibat luapan sungai. DARA | CIANJUR…
BANDUNG UPDATE | Sabtu, 19 Oktober 2019 - 13:38 WIB
Malam mingguan di Kota Bandung hati-hati hawa dingin dan hujan ringan. BMKG memprediksi itu terjadi dari sore hingga malam nanti DARA |…
JABAR | Kamis, 17 Oktober 2019 - 19:58 WIB
Hati-hati memarkir mobil di bawah pohon jika diperkirakan akan turun hujan. Huujan deras yang disertai angin kencang dapat menumbangkan pohon, bahkan hingga tercerabut dari…