Tak Mau Patuhi Protokol Kesehatan, Disperindag Tak akan Segan-segan Menutup Toko

Kamis, 11 Juni 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: Verawati/dara.co.id

Foto: Verawati/dara.co.id

Masih banyak pedagang pasar yang belum sadar untuk mentaati protokol kesehatan di tengah pandemi corona saat ini, termasuk para pembelinya.


DARA | BANDUNG – Kepala Disperindag Kabupaten Bandung, Jawa Barat, Popi Hopipah menyayangkan hal itu. Padahal, menurutnya, pemerintah terus menggaungkan agar semua pihak, termasuk para padagang di pasar-pasar serta pembelinya untuk selalu taat mematuhi protokol kesehatan.

Menyambut adaptasi kebiasaan baru (AKB), menurut Popi, justru seharusnya masyarakat semakin disiplin menerapkan protokol kesehatan, bukan malah sebaliknya.

Padahal, hanya tiga hal yang dititipkan oleh pemerintah jika masyarakat memang ingin melakukan aktifitasnya di luar rumah yaitu memakai masker, mencuci tangan dengan sabun dan jaga jarak. Tapi sepertinya berat sekali untuk dilakukan.

Popi menegaskan tidak akan ada toleransi lagi bagi para pelaku industri pasar terutama para pemilik pertokoan jika masih tidak menerapkan protokol kesehatan, maka tokonya akan ditutup.

“Saya mengimbau untuk kesekian kali dan tidak ada ampun lagi, mulai minggu depan, jika masih ada pemilik toko yang tidak mentaati protokol kesehatan, maka tokonya akan kami tutup,” ujar Popi.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Bupati Bandung Ingin Menambah Jumlah Desa Jadi 411 Desa, Ini Alasannya
Menengok Dapur Sehat Lapas Banceuy, Menu Bergizi Jatah Makan Warga Binaan
Tren Mobile Entertainment dan Media Sosial 2024, Gen Z Nilai TikTok Sebagai Media Sosial Paling Informatif
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Rabu 12 Februari 2025
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Rabu 12 Februari 2025
Pemda Provinsi Jawa Barat Mengawasi Pembongkaran Pagar Laut di Bekasi
Besti 2025 Dibuka Lagi Lho, Siapkan Syarat-syarat Ini
Pemprov Jabar Evaluasi Kerja Sama dengan PT TRPN Soal Pagar Laut Bekasi
Berita ini 0 kali dibaca

Berita Terkait

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:47 WIB

Bupati Bandung Ingin Menambah Jumlah Desa Jadi 411 Desa, Ini Alasannya

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:34 WIB

Menengok Dapur Sehat Lapas Banceuy, Menu Bergizi Jatah Makan Warga Binaan

Rabu, 12 Februari 2025 - 09:20 WIB

Tren Mobile Entertainment dan Media Sosial 2024, Gen Z Nilai TikTok Sebagai Media Sosial Paling Informatif

Rabu, 12 Februari 2025 - 06:26 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Rabu 12 Februari 2025

Rabu, 12 Februari 2025 - 06:23 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Rabu 12 Februari 2025

Berita Terbaru

mobil sim keliling kabupaten Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Rabu 12 Februari 2025

Rabu, 12 Feb 2025 - 06:26 WIB

mobil sim keliling kota Bandung

BANDUNG UPDATE

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Rabu 12 Februari 2025

Rabu, 12 Feb 2025 - 06:23 WIB