Tiba di Solo, Persib Langsung Latihan Ringan

Jumat, 14 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Sebanyak 25 pemain Persib Bandung sudah tiba di Solo, Jawa Tengah, pada Jumat (14/2/2020) pukul 10.15 WIB. Skuad Maung Bandung –julukan Persib– pun tak bisa bersantai setibanya mereka di Solo.


Sore ini, Geoffrey Castillion dan kawan-kawan langsung menjajal Stadion Manahan Solo untuk menjalani latihan. Hanya saja, latihan sore ini takkan dilakukan dengan intensitas tinggi.

Hal itu karena pada Sabtu 15 Februari 2020, Persib sudah harus melakoni pertandingan persahabatan kontra Persis di Stadion Manahan. Meski laga bertajuk uji coba, kemenangan tetap dibidik Persib.

Sebab, kemenangan merupakan modal positif bagi Persib sebelum turun di kompetisi resmi. Sekadar informasi, kompetisi resmi atau lebih tepatnya Liga 1 2020 sudah bergulir pada Sabtu 29 Februari.

Dikutip okebola, Persib sendiri dijadwalkan menghadapi Persela Lamongan di laga perdana Liga 1 2020 pada Minggu 1 Maret pukul 18.30 WIB. Karena itu, tur pramusim ke Jawa Tengah kali ini takkan disia-siakan tim asuhan Robert Rene Alberts tersebut.

Setelah menghadapi Persis, Persib akan bersua PSS di Sleman pada Senin 17 Februari 2020. Hanya saja beredar kabar, pertandingan PSS vs Persib tidak dilangsungkan di Stadion Maguwoharjo.

 

Editor : Maji

Berita Terkait

Cek Disini, Hasil Drawing Babak 16 Besar Liga Champions 2024-2025
Gagal di Ajang Piala Asia U-20 PSSI Pecat Pelatih Indra Sjafri
PP Inkado Gelar Workshop ‘Empowering 2025’ Tingkatkan Kualitas Pelatih
Piala Asia 2025, Timnas U-20 Fokus Hadapi Iran, Kamis 13 Pebruari Besok
Jelang Piala Asia U-20 2025, Indra Sajfri Matangkan Strategi Pemain
Munculnya Permenpora Jangan Mengganggu Pembinaan Atlet
Inilah Besarnya Bonus Atlet Kontingen PON XXI dan PEPARNAS XVII 2024 Jabar
Atlet Berprestasi Jawa Barat Terima Penghargaan dan Uang Kadeudeuh
Berita ini 6 kali dibaca
Tag :

Berita Terkait

Minggu, 23 Februari 2025 - 15:35 WIB

Cek Disini, Hasil Drawing Babak 16 Besar Liga Champions 2024-2025

Minggu, 23 Februari 2025 - 15:21 WIB

Gagal di Ajang Piala Asia U-20 PSSI Pecat Pelatih Indra Sjafri

Selasa, 18 Februari 2025 - 15:14 WIB

PP Inkado Gelar Workshop ‘Empowering 2025’ Tingkatkan Kualitas Pelatih

Rabu, 12 Februari 2025 - 17:03 WIB

Piala Asia 2025, Timnas U-20 Fokus Hadapi Iran, Kamis 13 Pebruari Besok

Minggu, 9 Februari 2025 - 14:09 WIB

Jelang Piala Asia U-20 2025, Indra Sajfri Matangkan Strategi Pemain

Berita Terbaru

Ilustrtasi (Foto: Universitas Airlangga/ Tribun Travel)

HEADLINE

Siaran Ramadan di Medsos Harus Edukatif dan Ramah Anak

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:39 WIB

Fotog: Hilman Fauzi/Kemenag

HEADLINE

Ramadan tak Sekadar tentang Ibadah Pribadi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:22 WIB

Foto: Istimewa

JABAR

Budi Azhar Bersedia Jadi Ketua IPSI Kabupaten Sukabumi

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:13 WIB

Foto: Kemenag

HEADLINE

Keutamaan Niat Puasa

Sabtu, 1 Mar 2025 - 13:04 WIB

Foto: Istimewa

EKONOMI

Mustahil Tumbuh 8% Tanpa Industri yang Kuat

Sabtu, 1 Mar 2025 - 12:53 WIB