Tingkatkan Imunitas, Sebanyak 238 Siswa SD Negeri 1 Margodadi Ikuti Vaksinasi Merdeka Anak

Rabu, 12 Januari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy



Kapolsek Semendawai Suku III IPDA Sapariyanto S.H memantau pemberian vaksi kepada siswa SD Negeri 1 Margodadi, OKU, Rabu (12/1/2022).(Foto: eko/dara.co.id)

Kapolsek Semendawai Suku III IPDA Sapariyanto S.H memantau pemberian vaksi kepada siswa SD Negeri 1 Margodadi, OKU, Rabu (12/1/2022).(Foto: eko/dara.co.id)

“Seluruh Siswa SD/MI diharapkan dapat mengikuti Vaksinasi ini, Polsek Semendawai Suku III akan terus memberikan edukasi kepada Masyarakat dalam rangka percepatan Vaksinasi COVID 19,” pangkasnya.


DARA- Sebanyak 238 Siswa SD Negeri 1 Margodadi mengikuti Vaksinasi COVID 19 anak 6-11 tahun yang dilaksanakan Polsek Semendawai Suku III dan UPTD Puskesmas Taraman di ruang Kelas SD Negeri 1 Margodadi, Rabu (12/1/2021)

Kepala SD Negeri 1 Margodadi Desfan Mada Putra Belda, S.Pd mengatakan, Siswa – siswi SD Negeri 1 Margodadi sangat antusias mengikuti Vaksinasi COVID 19 merdeka anak.

“Pelaksanaan Vaksinasi ini diharapkan dapat meningkatkan Imunitas pada anak dalam menghadapi Pandemi COVID 19,” ujarnya.

Sementara Kapolsek Semendawai Suku III IPDA Sapariyanto S.H mengatakan, Vaksinasi COVID 19 merdeka anak dilaksanakan serentak di Indonesia dengan tujuan untuk meningkatkan kekebalan tubuh anak dalam menyongsong Pembelajaran Tatap Muka 100%.

“Seluruh Siswa SD/MI diharapkan dapat mengikuti Vaksinasi ini, Polsek Semendawai Suku III akan terus memberikan edukasi kepada Masyarakat dalam rangka percepatan Vaksinasi COVID 19,” pangkasnya.

 

Editor: Maji| Wartawan : Eko

Berita Terkait

Begini Ajakan Bupati Bandung Dadang Supriatna buat Sahrul Gunawan dan Gun Gun Gunawan
Dedi Mulyadi Fokus pada Infrastruktur dan Realokasi Anggaran Pembangunan Jabar
Mengawali Tugasnya, Jeje Ritchie Ismail dan Asep Ismail Hadiri Sartijab Gubernur Jawa Barat
Pesan Presiden Prabowo buat Bupati dan Wakil Bupati Bandung Barat: Layani Segera Masyarakat
Istimewa Pembukaan UKW PWI Jaya-UMJ, Dihadiri Rektor dan Dua Anggota Dewan Pers
Sampurasun Tasikmalaya! Dahsyatnya Weekend Hadirkan Nabila Taqiyyah Hingga Restu di Balekota Tasikamalaya
Demul Jadi Gubernur Jabar, Karangan Bunga Ucapatan Selamat Diganti Benih Padi
Inilah Lima Program Prioritas Ayep Zaki
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 21 Februari 2025 - 21:27 WIB

Begini Ajakan Bupati Bandung Dadang Supriatna buat Sahrul Gunawan dan Gun Gun Gunawan

Jumat, 21 Februari 2025 - 21:17 WIB

Dedi Mulyadi Fokus pada Infrastruktur dan Realokasi Anggaran Pembangunan Jabar

Jumat, 21 Februari 2025 - 17:10 WIB

Mengawali Tugasnya, Jeje Ritchie Ismail dan Asep Ismail Hadiri Sartijab Gubernur Jawa Barat

Jumat, 21 Februari 2025 - 16:54 WIB

Pesan Presiden Prabowo buat Bupati dan Wakil Bupati Bandung Barat: Layani Segera Masyarakat

Jumat, 21 Februari 2025 - 11:46 WIB

Istimewa Pembukaan UKW PWI Jaya-UMJ, Dihadiri Rektor dan Dua Anggota Dewan Pers

Berita Terbaru

Foto: Istimewa

JABAR

Panglima TNI Kunjungi Makodim 0607/Kota Sukabumi

Sabtu, 22 Feb 2025 - 10:31 WIB