Tujuh Calon Pimpinan KPK Ikuti Uji Publik, Hari Ini

Rabu, 28 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Foto: screenshot liputan6.com

Foto: screenshot liputan6.com

DARA | JAKARTA – Tujuh calon pimpinan KPK hari ini menjalani uji publik di ruang serba guna gedung III Sekretariat Negara Jakarta, Rabu (28/8/2019).

Berikut nama-nama capim KPK yang ikut uji publik:

  1. Johanis Tanak, Direktur Tata Usaha Negara pada Jaksa Agung Muda Perdata dan Tata Usaha Negara
  2. Lili Pintauli Siregar, mantan Wakil Ketua Lembaga Perlindungan Saksi dan Korban (LPSK)
  3. Luthfi Jayadi Kurniawan, akademisi
  4. Nawawi Pomolango, Hakim Pengadilan Tinggi Bali
  5. M Jasman Panjaitan, mantan jaksa
  6. Neneng Euis Fatimah, dosen
  7. Nurul Ghufron, dekan Fakultas Hukum Universitas Jember Nurul Ghufron.

Sebelumnya, Selasa 27 Agustus 2019, juga digelar uji publik untuk tujuh capim KPK lainnya, yaitu:

  1. Alexander Marwata, Komisioner KPK 2015-2019
  2. Antam Novambar, Wakil Kepala Badan Reserse Kriminal Polri
  3. Bambang Sri Herwabnto, Widyaiswara Madya Sespim Lemdiklat Polri
  4. Cahyo RE Wibowo, Petinggi BUMN
  5. Firli Bahuli, Kapolda Sumatera Selatan
  6. I Nyoman War, Auditor utama BPK
  7. Jimmy Muhamad Rifai Gani, Penasihat Menteri Desa, PDT dan Transmigrasi.***

Editor: denkur

Berita Terkait

Sultan Bahas Kerja sama Pertahanan dan Pangan Dengan Beberapa Senator Rusia
Pimpin Rapat Persiapan Uji Kelayakan Capim KPK, Puan: Siapapun yang Terpilih Harus Tingkatkan Kinerja Lembaga
Kemendes Yandri : Bergerak Langsung ke Desa Untuk Mempercepat Sinergitas
Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma
Berantas Judi Online, LPSK Siap Jaga Kerahasiaan Saksi
Simak! Dirut Pertamina Merapat ke Kemhan
Menekraf Teuku Riefky Ajak Stakeholder Dukung Ekraf Sebagai Mesin Baru Pertumbuhan Indonesia
Astama Ops Kapolri Tinjau Posko Kemanusiaan Polda NTT, Pastikan Kesiapan Bantuan Korban Erupsi Gunung Lewotobi
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 20:29 WIB

Sultan Bahas Kerja sama Pertahanan dan Pangan Dengan Beberapa Senator Rusia

Jumat, 15 November 2024 - 20:24 WIB

Pimpin Rapat Persiapan Uji Kelayakan Capim KPK, Puan: Siapapun yang Terpilih Harus Tingkatkan Kinerja Lembaga

Kamis, 14 November 2024 - 18:31 WIB

Kemendes Yandri : Bergerak Langsung ke Desa Untuk Mempercepat Sinergitas

Kamis, 14 November 2024 - 17:58 WIB

Ketua Umum Bhayangkari Tinjau Penyaluran Air Bersih bagi Pengungsi Erupsi Gunung Lewotobi di Posko Kobasoma

Kamis, 14 November 2024 - 12:36 WIB

Berantas Judi Online, LPSK Siap Jaga Kerahasiaan Saksi

Berita Terbaru