Tutorial Membuat Timer di Kamera Instagram Story dan Reels

Minggu, 14 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi (Foto: Istimewa/harapanrakyat)

Ilustrasi (Foto: Istimewa/harapanrakyat)

Cara membuat timer di kamera Instagram dengan kamera smartphone bisa Anda lakukan. Anda juga bisa membuat video di IG story maupun reels.


DARA – Instagram atau IG adalah platform media sosial yang cukup populer. Dengan adanya IG, semua bisa berbagi keseruan melalui platform tersebut. Anda bisa berbagi foto, video, dan yang lainnya.

Anda pun bisa menggunakan kamera Instagram untuk bisa menghasilkan foto unik dan menarik. Bahkan kini sudah ada cara membuat timer di kamera Instagram untuk mempermudah saat selfie.

Dengan cara ini membantu mempermudah pengguna Instagram saat selfie menggunakan kamera IG. Anda tidak perlu lagi untuk memencet tombol pada layar IG.

Agar hasil gambar bisa lebih jelas, Anda bisa coba menggunakan timer. Gunakan cara membuat timer di kamera Instagram tanpa perlu memencet tombol terlalu lama.

Cara Membuat Timer di Kamera Instagram Story

Timer kamera biasanya hanya ada pada perangkat smartphone saja. Namun saat ini bagi pengguna Instagram Anda bisa mencoba timer pada kameranya.

Sayangnya masih banyak pengguna IG yang belum bisa menerapkan cara ini. Cara ini hanya bisa pengguna lakukan untuk membuat video Instagram story maupun Instagram Reels.

Sedangkan untuk Instagram sendiri belum menambahkan fitur timer pada fotonya.

Jika Anda tertarik ingin mencobanya, ikuti beberapa cara membuat timer foto IG berikut ini, seperti dikutip dari harapanrakyat, Minggu (14/8/2022).

Fitur timer tersebut bisa Anda akses saat membuat video IG story atau reels. Sehingga untuk foto sendiri belum bisa Anda gunakan. Berikut ini tutorial yang bisa Anda lakukan, pastikan Anda sudah update Instagram ke versi terbaru.

Patikan Aplikasai IG Sudah Versi Terbaru

Tutorial yang pertama yaitu pastikan dulu jika aplikasi Instagram yang Anda miliki sudah dalam versi terbaru. Selanjutnya bisa buka aplikasi dan masuk pada Instagram Story.

Pilih Hands Free untuk membuat timer saat merekam video. Dengan menggunakan cara membuat timer di kamera Instagram ini, selama perekaman Anda tidak perlu menekan tombo.

Tekan dan Tahan Tombol Lingkaran

Cara membuat timer di kamera Instagram pada Instagram Story yaitu dengan menekan dan tahan tombol lingkaran. Cara ini bisa Anda lakukan ketika akan memulai perekaman video.

Jika sudah Anda lakukan biasanya akan muncul timer dalam hitungan detik. Setelah timer berlalu kamer IG akan mulai merekamnya. Tekan tombol lagi untuk menghentikan rekaman.

Membuat Timer di Instagram Reels

Sedangkan untuk cara membuat timer di Instagram reels cukup berbeda. Anda bisa membuat konten berdurasi hingga 1 jam lamanya. Adapun caranya yaitu:

  • Buka aplikasi IG > akses kamera IG story > geser ke kiri untuk berpindah ke kamera reels
  • Silahkan ketuk ikon timer pada kiri layar > geser warna merah muda untuk menentukan waktu mulai dari 0,1, 15 detik, dan setel timer
  • Ketuk tombol ambil sesuai panjang yang Anda inginkan.

Dengan cara membuat timer di kamera Instagram reels bisa lebih mudah tanpa menekan tombol lebih lama.

Editor: denkur | Sumber: harapanrakyat

Berita Terkait

Ramela Resto Kedepankan Kuliner Indonesia, Hadir di Bandung
Ini Manfaat dan Jenis Pemeriksaan Cek Kesehatan Gratis
Pegadaian Ketuk Pintu Langit Sumsel, Wujud Peduli Kesejahteraan Masyarakat
Gejala dan Pencegahan Chikungunya
Pemberdayaan Masyarakat, Baznas Jabar Gelar Yankesling
Inilah Makna 6 Makanan dan Kebiasaan yang Hadir Saat Perayaan Tahu Baru Imlek
IWAPI DPP Pariwisata Rayakan Hari Gizi Nasional dengan Misi Sosial di Eksotika Baduy
Inilah Fakta Kekhawatiran Gen Z yang Memicu Gangguan Kesehatan Mental
Berita ini 12 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 27 Februari 2025 - 18:50 WIB

Ramela Resto Kedepankan Kuliner Indonesia, Hadir di Bandung

Jumat, 14 Februari 2025 - 08:51 WIB

Ini Manfaat dan Jenis Pemeriksaan Cek Kesehatan Gratis

Kamis, 13 Februari 2025 - 21:43 WIB

Pegadaian Ketuk Pintu Langit Sumsel, Wujud Peduli Kesejahteraan Masyarakat

Senin, 3 Februari 2025 - 10:51 WIB

Gejala dan Pencegahan Chikungunya

Sabtu, 1 Februari 2025 - 13:39 WIB

Pemberdayaan Masyarakat, Baznas Jabar Gelar Yankesling

Berita Terbaru

NASIONAL

Ini Pesan KH Ma’ruf Amin kepada Pengurus PWI Jaya

Kamis, 6 Mar 2025 - 18:58 WIB

Kepala DPMD Kabupaten Bandung Tata Irawan Subandi (Foto: diskominfo Kabupaten Bandung)

BANDUNG UPDATE

Ratusan Desa di Kabupaten Bandung akan Dimekarkan dan Jadi Kelurahan

Kamis, 6 Mar 2025 - 16:15 WIB

Presiden Prabowo Subianto menggelar rapat terbatas dan taklimat bersama jajaran kabinet Merah Putih di Halaman Istana Kepresidenan Jakarta, pada Selasa, 4 Maret 2025. (Foto: BPMI Setpres)

HEADLINE

Pemerintah akan Bangun Sekolah Rakyat

Kamis, 6 Mar 2025 - 12:54 WIB