Update Gempa Bumi Cianjur, Korban Meninggal 162 Orang, Ribuan Warga Mengungsi

Selasa, 22 November 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy


Sejumlah rumah sakit di Cianjur, Jawa Barat dibanjiri pasien yang luka.(Foto: Ist)

Sejumlah rumah sakit di Cianjur, Jawa Barat dibanjiri pasien yang luka.(Foto: Ist)

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjelaskan, sedikitnya 13.784 orang kini mengungsi. Lokasi pengungsian tersebar 14 titik.


DARA| Gempa bumi gempa M 5,6 memporakporandakan Kabupaten Cianjir, Jawa Barat. Hingga pukul 14.00 WIB, Selasa (22/11/2022), gempa menewaskan sebanyak 162 orang, 400 orang mengalami luka berat hingga ringan. Jumlah korban mayoritas anak-anak.

Paska gempa yang terjadi sekitar pukul 13.45 WIB, suasana Kabupaten Cianjur masih mencekam. Reruntuhan rumah dan raungan suara serine ambulans menjadi pemandangan yang memilukan. Sejumlah rumah sakit dibanjiri pasien yang luka. Petugas dan relawan pun bahu membahu membantu para korban.

Gubernur Jawa Barat Ridwan Kamil menjelaskan, sedikitnya 13.784 orang kini mengungsi. Lokasi pengungsian tersebar 14 titik.

“Data sementara di call center BPBD ada 162 yang meninggal dunia. Mayoritas yang meninggal dunia adalah anak-anak, kita sangat prihatin,” ucap Emil, sapaan akrabnya, di Pendopo Bupati Cianjur.

Emil pun sudah berkoordinasi dengan unsur TNI POLRI guna penanganan para korban gempa. Ia juga sudah perintahkan kepada Dinas terkait karena banyak jalan-jalan yang longsor, menghentikan pergerakan lalulintas di beberapa lokasi.

Editor: Maji

Berita Terkait

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia
Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan
Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 
Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Jabar Tolak Judol dan Pinjol Ilegal, Bey: Ini Kesepakatan Semua Pihak
Begini Skema Permainan Indonesia Jika Kevin Diks Dimainkan Melawan Jepang
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 17:18 WIB

Persaingan Grup C Kualifikasi Piala Dunia 2026 Semakin Ketat, Begini Peluang Timnas Indonesia

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 15:35 WIB

Menlu RI : Inovasi dan Digitalisasi Harus Jadi Penggerak Ekonomi Formal dan Global di Kawasan

Jumat, 15 November 2024 - 15:15 WIB

Conference of the Parties ke-29 (COP29) Komitmen Baru Menuju Bumi Lebih Hijau 

Jumat, 15 November 2024 - 12:49 WIB

Duel Indonesia Vs Jepang Bakal Heboh, JKT48 Bakal Menghibur Superter Garuda

Berita Terbaru

JABAR

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Jumat, 15 Nov 2024 - 16:48 WIB