Ustaz Arifin Ilham Komunikasi dengan Isyarat

Selasa, 8 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

(Foto:tribunnews)

(Foto:tribunnews)

DARA | JAKARTA  – Ustaz Arifin Ilham terbaring lemas di Rumah Sakit Cipto Mangunkusumo (RSCM). Ia menurut sahabatnya yaitu Ustaz Agus Dermawan, hanya bisa komunikasi dengan isyarat.

“Kata dokter, obat yang paling mujarab adalah istirahat. Mudah-mudahan, kita hanya bisa bantu doa saja,” ujarnya. Dilansir dari detikcom.

Agus juga bercerita Ustaz Arifin sempat melambaikan tangan sebagai isyarat agar ia mendekat. Agus pun memanjatkan doa khusus kepada pimpinan Majelis Zikir Az-Zikra itu.

“Tapi Pak Arifin Ilham tadi dengan tak berdaya melambaikan tangan, maksudnya ‘tolong mendekat kepada saya’. Saya agak merinding dan berdoa khusus kepada Bapak Arifin Ilham,” ungkapnya.

Agus berharap Ustaz Arifin diberi kesembuhan. Mudah-mudahan berbagai macam penyakitnya bisa sembuh. “Saya yakin dengan doa se-Indonesia, para ulama, para kiai, para habaib, bahkan umat Islam, Ustaz Arifin Ilham, sembuh,” ujarnya.

Ustaz Arifin Ilham sempat menderita kanker kelenjar getah bening hingga stadium 4A. Kanker itu disebut telah sembuh. ***

Editor: denkur

Berita Terkait

Tamsil Linrung: Reformasi Polri Harus Menyerap Spirit Hoegeng
Bongkar Sindikat Fredy Pratama, Brigjen Pol Mukti Juharsa
KAI Divre II Sumbar Dukung Program Pelayanan Kesehatan Gratis Jasa Raharja di Stasiun Padang
FIFGROUP Dukung Literasi Keuangan dalam Rangkaian KLiK Astra Financial di Medan
LRT Jabodek dan Peranannya dalam Meningkatkan Aspek Sosial dan Ekonomi Indonesia
Menuju Indonesia Emas, Ratusan Ribu Aparatur Negara Diberi Pembekalan Soal AI
Siap-siap! THR Segera Cair, Segini Besarannya
Tunggu Izin Kementerian, KAI Siap Tambah Rangkaian KA Rajabasa selama Angkutan Lebaran 2025
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:42 WIB

Tamsil Linrung: Reformasi Polri Harus Menyerap Spirit Hoegeng

Jumat, 14 Maret 2025 - 15:33 WIB

Bongkar Sindikat Fredy Pratama, Brigjen Pol Mukti Juharsa

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:27 WIB

FIFGROUP Dukung Literasi Keuangan dalam Rangkaian KLiK Astra Financial di Medan

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:21 WIB

LRT Jabodek dan Peranannya dalam Meningkatkan Aspek Sosial dan Ekonomi Indonesia

Jumat, 14 Maret 2025 - 12:14 WIB

Menuju Indonesia Emas, Ratusan Ribu Aparatur Negara Diberi Pembekalan Soal AI

Berita Terbaru

NASIONAL

Tamsil Linrung: Reformasi Polri Harus Menyerap Spirit Hoegeng

Jumat, 14 Mar 2025 - 15:42 WIB

NASIONAL

Bongkar Sindikat Fredy Pratama, Brigjen Pol Mukti Juharsa

Jumat, 14 Mar 2025 - 15:33 WIB