Wali Kota Bandung Minta Satpol PP Humanis dan Jadi Teladan

Jumat, 19 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

ILUSTRASI. Foto: satpolpp.bandung.go.id

ILUSTRASI. Foto: satpolpp.bandung.go.id

DARA | BANDUNG – Wali Kota Bandung, Jawa Barat, Oded M Danial, meminta anggota Satpol PP semakin bersikap humanis dan memberikan teladan. Sehingga, Satpol PP bisa mempreoleh kepercayaan masyarakat saat menegakkan peraturan daerah.

“Bersikap humanis. Hadirkan kepercayaan publik. Ini merupakan tugas yang wajib agar masyarakat semakin nyaman,” kata Oded, pada acara serah terima jabatan Pelaksana Tugas (Plt) Harian Kepala Satpol PP Kota Bandung, Tantan Syurya, kepada Kepala Satpol PP Kota Bandung yang baru, Rasdian Setiadi, di Halaman Kantor Satpol PP Kota Bandung, Jumat (19/7/2019).

Oleh karena itu, Oded beraharp, dengan adanya kepala yang baru, SatpolPP Kota Bandung bisa semakin menunjukan kinerjanya. Tak hanya itu, Satpol PP Kota Bandung juga harus mampu berinovasi agar pelayanan kepada publik semakin prima.

“Satpol PP Kota Bandung harus solid. Kebersamaan harus menjadi kultur sehingga tugas kita berjalan baik,” ujarnya.

Sementara itu, Kepala Satpol PP Kota Bandung , Rasdian Setiadi, menyaatakan siap menjalankan tugas yang diamanatkan kepadanya. Atas arahan wali kota, ia pun akan mengonsolidasi dan terus membina anggotanya agar semakin baik saat melaksanakan tugas-tugasnya.

“Kerja keras, ikhlas serta harus amanah. Mudah-mudahan dengan itu kita makin solid. Sehingga ketika mengembang tugas bisa lancar dan mampu wujudkan Bandung yang unggul, nyaman, sejahtera dan agamis,” katanya.***

Editor: Ayi Kusmawan

 

 

Berita Terkait

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?
Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat
Prakiraan Cuaca Bandung, Jumat 15 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 15 November 2024
Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 15 November 2024
Dedikasi pada Keterbukaan Informasi, bank bjb Raih Penghargaan KIP 2024
Bandung Barat Raih Penghargaan IPS Kategori Baik
Jelantara Gelar Lomba Lintas Alam Hari Pahlawan Antar SMA, Purwo Cahyo: Anak Muda Harus Cinta Lingkungan
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 15 November 2024 - 16:14 WIB

Buntut Rotmut Pejabat Eselon 2, Irjen Kemendagri Datangi Pemkab Bandung Barat. Ada Apa ya?

Jumat, 15 November 2024 - 10:50 WIB

Kabupaten Bandung Raih Penghargaan Komisi Informasi Provinsi Jawa Barat

Jumat, 15 November 2024 - 06:06 WIB

Prakiraan Cuaca Bandung, Jumat 15 November 2024

Jumat, 15 November 2024 - 05:57 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kabupaten Bandung, Jumat 15 November 2024

Jumat, 15 November 2024 - 05:53 WIB

Lokasi Mobil SIM Keliling di Kota Bandung, Jumat 15 November 2024

Berita Terbaru

JABAR

Si Propam Polres Garut Bakti Sosial di Pesantren Al Bayan

Jumat, 15 Nov 2024 - 16:48 WIB